Harga Nokia X2-02 dan Spesifikasi Dual SIM


Nokia X2-02 merupakan ponsel musik yang didesain dengan bentuk candy berbalut bahan plastik glossy dan memiliki dimensi 113 x 50 x 15 mm dengan total berat 71 g, desain yang ramping membuatnya enak untuk digengam oleh tangan, beberapa fitur tambahan ikut dalam penjualan Nokia X2-02 ini adalah radio FM dam MP3 player dan Jack 3,5 mm ikut melengkapi ponsel musik ini. Pada bagian depan terdapat 4 softkey yang mengelilingi D-pad 5 arah, sayang untuk tombol call atau received call hanya 1 buah sehingga menyulitkan pada sat menerima 2 panggilan yang bersamaan, Nokia X2-02 menggunakan sistem operasi Series 40 dan hanya dibekali dengan Ram 32 MB saja.

Nokia X2-02 ini pun hadir dengan dua slot SIM, yang bisa mengefisienkan kebutuhan telekomunikasi calon pengguna yang memiliki dua nomor GSM. Dan, dalam hal ini Nokia X2-02 menawarkan kemudahan dalam pengelolaan phonebook serta saat penggantian SIM card. Penggantian simcard tidak usah copot baterai, cukup mudah.
Gambar Nokia X2-02

Nokia X2-02 mengusung fasilitas kamera 2 MP, radio FM, player MP3 serta slot kartu microSD (up to 32GB) sebagai media penyimpanan lagu maupun foto-foto jepretan kameranya. Untuk hal menikmati musik Nokia X2-02 menyediakan tombol musik khusus di bagian samping body, yang memudahkan pengguna dalam mengontrol permainan lagunya. Guna memberikan keleluasan dalam memanjakan telinga, Nokia X2-02 menyematkan port jack audio 3,5mm. Juga, tersedia port microUSB untuk kemudahan transfer data maupun lagu secara cepat dan mudah.

Spesifikasi Nokia X2-02

Network: GSM 900/1800 SIM 1 & SIM 2
Display: TFT, 65K colors, 128 x 160 pixels, 1.8 inches (~ 114 ppi pixel density)
Dimensions: 113 x 50 x 15 mm, 125.5 cc
Weight: 71 g
Display: TFT, 240 x 320 pixels, 2.2 inches (~ 182 ppi pixel density)
MicroSD, up to 32GB
Camera: 2 megapixel camera
Connectivity: GPRS Class 12, EDGE Class 12, Bluetooth v2.1 with A2DP, microUSB v2.0
Messaging: SMS, MMS, Email, IM
Browser: WAP 2.0/xHTML
Stereo FM radio with RDS; built-in antenna, FM transmitter
Games
Java MIDP 2.1
Battery: Standard battery, Li-Ion 1020mAh (BL-5C)
Other features: Dual SIM, SNS applications, MP4/H.263 player, MP3/AAC + player, Organizer, Voice memo, Predictive text input, Vibration; MP3 ringtones, speakerphone, 3.5mm jack

Harga Baru Nokia X2-02

Nokia X2-02 adalah 699.000, cukup murah dan wajar karena memang ponsel ini menyasar kalangan bawah. tertarik dengan Nokia X2-02?
ReadmoreHarga Nokia X2-02 dan Spesifikasi Dual SIM

Harga Samsung Galaxy Pocket dan Spesifikasi


Harga Samsung Galaxy Pocket dan Spesifikasi - untuk sobat semuanya yang ingin mengetahui Harga Samsung Galaxy Pocket selain dari itu saya juga akan menuliskan Spesifikasi Samsung Galaxy Pocket secara full. dan untuk selengkapnya silahkan anda lihat langsung dibawah ini.

Samsung Galaxy Pocket memiliki layar sentuh selebar 2.8 inch dibekali prosesor 832 Mhz. Untuk internetan didukung HSDPA hingga 3.5G dan konektivitas bluetooth v3.0 dengan A2DP , namun sayang kameranya cuma 2 MP. sudah ada Organiser didalamnya mendukung Voice memo, Document viewer, Image editor, namun tidak bisa video Call.
Gambar Samsung Galaxy Pocket Terbaru 2012
Terdapat juga Fitur lainn pada Samsung Galaxy Pocket yang cukup penting seperti; Sistem yang dipakai Samsung Galaxy Pocket adalah Android OS, v2.3 (Gingerbread) yang dipadu TouchWiz UX UI, internal memori sebesar 3GB sedangkan slot memori bisa sampai 32GB type MicroSD dan MicroSDHC , tak lupa pula dia sudah mendukung Accelerometer, compass, A-GPS, SNS, Google Search, Maps, Gmail, YouTube, Calendar, Google Talk, Picasa integration, 3.5 mm audio jack, cukup lengkap dikelasnya.

Spesifikasi Samsung Galaxy Pocket

  • Dimensi: 103.7 x 57.5 x 12 mm
  • Weight: 97 Gram
  • Layar: 240 x 320 pixels, 2.8 inci (TFT touchscreen)
  • OS: Android OS, v2.3 (Gingerbread)
  • Memory: Internal 3 GB, Card slot microSD, up to 32 GB
  • Jaringan: (GSM) 850/900/1800/1900, (3G) 900/2100
  • Kamera: 2 MP, 1600×1200 piksel
  • Bluetooth: v3.0 with A2DP
  • Speed: HSDPA, 3.6 Mbps; HSUPA
  • Video: QVGA@15fps
  • Java: via Java MIDP emulator
  • WLAN: Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi hotspot
  • USB: microUSB v2.0
  • Baterai: Lion 1200 mAh, Bicara     Hingga 9 jam (2G); 6 jam (3G)

Harga Samsung Galaxy Pocket

Dengan datangnya produk ini bisa dipastikan memantapkan samsung dari segala segmen.Bagi yang kepincut dengan android ini sudah bisa dibeli atau di pesan di indonesia, karna akhir bulanmei 2012 ini sudah tersedia sedangkan harga samsung galaxy pocket berkisar 1,2 Jutaan rupiah.
ReadmoreHarga Samsung Galaxy Pocket dan Spesifikasi